Menyusui adalah proses alami yang diawali sesaat setelah kelahiran. Proses ini akan berjalan otomatis karena bekerja hormon2 pada ibu setelah melahirkan. Ketika bayi menghisap payudara, hormon yang bernama oksitosin membuat ASI mengalir dari dalam alveoli, melalui saluran susu (ducts/milk canals) menuju reservoir susu {sacs} yang berlokasi di belakang areola, lalu ke dalam mulut bayi. Proses produksi, sekresi, dan pengeluaran ASI dinamakan laktasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar